4 April 2025
Lembaga Pers Mahasiswa » Blog » Komunitas Pecinta Sholawat: Sholawat Adalah Budaya Lama Yang Harus Tetap Dikenal

Komunitas Pecinta Sholawat: Sholawat Adalah Budaya Lama Yang Harus Tetap Dikenal

11928779_498228880342182_1780354433_o

Oleh: Wahid, Yoga

Komunitas Pencinta Sholawat menggelar acara sholawat bersama di masjid Adzkiya STAIN Jurai Siwo Metro, Sabtu malam (29/8). Saat diwawancarai oleh Kronika Iwan, ketua Komunitas Pecinta Sholawat ini mengatakan tujuan diadakannya sholawat bersama ini adalah melestarikan budaya lama (sholawatan) agar tetap dikenal oleh generasi muda sekarang. Ia juga menambahkan agenda ini akan dilaksanakan rutin sebulan sekali pada malam hari di hari Sabtu legi. Selain itu acara ini juga akan diisi materi tentang Islam Nusantara oleh Imam Mustofa. Namun, Imam Mustofa berhalangan hadir sehingga hanya diadakan kegiatan sholawat bersama.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *